Selasa, 27 Agustus 2013

Struktur Dasar html

Struktur Dasar HTML


HTML digunakan untuk membuat suatu halaman web. Banyak orang yang menyebutnya bahasa pemrogaman, padahal HTML bukan bahasa pemrogaman tapi
bahasa markup atau penandaan terhadap dokumen teks simbol markup  yang digunakan di HTML adalah tanda lebik kecil (<) dan lebih besar (>)

1
Diatas adalah contoh struktur dasar HTML yang benar
  • Jika Anda ingin membuat suatu kolom beginilah caranya
2
  • Dan jadinya jika dilihat akan seperti ini
desain-html
TAG-TAG YANG DIGUNAKAN DAN KEGUNAANYA
  • Tag <br>, digunakan untuk membuat baris baru tidak perlu menggunakan penutup
  • Tag<P>, Digunakan untuk memulai paragraf baru dan harus menggunakan penutup
  • Tag <hr>, digunakan untuk membuat garis horizontal
  • Tagt<hn>. Digunakan untuk heading sebuah dokumen nilainya berkisar 1 samapi 7
  • Tag<font></font>, digunakan untuk mengatur warna,ukuran dan jenis huruf
  • Tag<b></b>, digunakan untuk mebuat huruf tebal
  • Tag<i></i>, digunakan untuk membuat huruf miring
  • Tag<u></u>, digunakan untuk membuat huruf dengan garis bawah
  • Tag<pre></pre>, digunakan untuk membuat tampilan browser sama dengan tampilan teks editor
  • Tag<sub></sub>, digunakan untuk menampilkan teks secara subscript
  • Tag<sup></sup>, digunakan untuk menampilkan teks secara supscript
  • Tag<center>, digunakan untuk rata tengah
  • Tag<acronym>, digunakan untuk memberi keterangan atau screen tips
  • Tag<ul></ul>, digunakan untuk order list yang biasa kita kenal dengan bullet
ATRIBUT DAN KEGUNAANYA
  • SRC  : merujuk URL atau direktori file gambar
  • ALIGN :posisi teks atau direktori file gambar nilainya top middle bottom left right
  • WIDHT :  lebar gambar pada pixel
  • HEIGHT : tinggi gambar pada pixel
  • ALT : menampilkan teks pengganti gambar jika tidak bisa di tampilkan

Penutup

Perintah diatas sangatlah sering digunakan dan sudah menjadi kebiasaan saat membuat suatu web dengan menggunakan HTML . Sekian dari saya bila ada salah kata saya meminta maaf terimakasih.

0 komentar: